Jumat, 12 November 2010

Tuhan... Rahasia hidupku hanya Kau yang tahu. Hanya padamulah ku memohon penuh harap dalam setiap sujudku.Wahai penilai hati, lihatlah batin ini... Jauh di lubuk hati masih ada ruang hampa yang merindukan setetes cinta Suci_MuYa rabbi... maafkan aku...Usahaku tuk mencapai ridho-Mu, tak sebanding dengan pekat nikmat-MuAmpuni aku ya Rabbi... ucap syukurku jarang menggetarkan hidupku. Hanya ego yang...

Minggu, 07 November 2010

Oh tuhan, izinkan ku mencintai-Mu. Menerima kehidupan ini dengan penuh ketulusan, seperti gemericik air di pematang sawah, seperti cicit cericit burung yang bercendai. Alam telah mengajariku tuk menerima setiap lembaran kasih-Mu bersama sebuah permohonan.Tuhan, sayangi aku dalam anugrahmu. Aku tak punya apa-apa, selain hati yang akan selalu menunggu sapa-Mu. Rengkuh aku dalam hangat cinta-Mu. Hingga...

Curahan hati seorang A_rin

Ingin rasanya aku berkisah Tentang semua cerita hatiku, Tentang semua harapanku, tuk bersamamu...Tentang semua anganku, Tuk menjadi seseorang yang terindah dihatimu..Namun, di saat ini aku masih sulit mencari. Dermaga yang berairkan tinta emas dan pena antik untuk menuliskannya. Aku masih ragu tuk melangkah... aku takut, terdampar di lembah ketidakpastian. Dan, aku hanya bisa mengukirnya dalam selaksa...

Rabu, 03 November 2010